...
Arahkan Customer kamu langsung ke Whatsapp secara GRATIS!
publish on : 02 Sep 2020
Topic : SalesFunnel

Digital Marketing Gading Serpong - Kamu ingin mengarahkan Customers langsung ke Whatsapp? Gunakan Linktree! 

Kamu belum tahu apa itu Linktree?

Linktree adalah tool link yang banyak diletakkan pada profile Instagram dan memiliki manfaat. Contohnya adalah alat marketing pada Platform Instagram yang memiliki kepentingan seperti brand atau akun Online Shop.

Selain itu, Linktree mampu memberikan beragam manfaat yang sangat penting bagi pebisnis Online. 

Karena, saat ini sudah banyak orang-orang yang ingin berbisnis melalui Online. Pebisnis ini biasanya transisi dari Offline ke Online dan banyak juga pebisnis yang belum mengerti sistem Online seperti apa, padahal jika dipelajari sangat mudah.

Untuk itu, kamu sebagai pebisnis masih bisa belajar untuk berbisnis Online. Apalagi jika kamu ingin berbisnis menggunakan Platform Instagram dan ingin terhubung langsung dengan konsumen secara fast response.

Maka, kini saatnya untuk menggunakan Linktree diprofile akun Instagram!

TAPI, ada link lain selain Linktree? Jelas ada, tapi lebih efektif menggunakan Linktree yang bisa meletakkan banyak kontak person yang ingin kamu gunakan. Contohnya saja, kamu bisa meletakkan lebih dari 2 kontak Whatsapp, Line, Website atau Marketplace yang kamu miliki dan bisa diletakkan di Linktree.

Ingin tahu bagaimana caranya? 

Yuk simak caranya seperti berikut ini :

  1. Buka situs Linktree atau https://linktr.ee/
  2. Daftar agar bisa memiliki akun Linktree 
  3. Pilih 3 kategori yang menggambarkan akunmu 
  4. Pilih versi Linktree secara GRATIS
  5. Masukkan link kontak yang ingin diletakkan pada Linktree (hingga berwarna hijau)
  6. Copy paste tautan Linktree dipojok kanan bagian atas keprofile Instagrammu.

Mudah sekali bukan langkah - langkah diatas?

Lalu, masih menolak menggunakan Linktree pada akun bisnismu?

Menurut Digital Marketing Gading Serpong, untuk sukses berjualan Online dan ingin menjangkau banyak konsumen datang keakun bisnismu hingga membeli produkmu, maka caranya adalalah meletakkan banyak kontak person pada profile akun bisnismu, tapi profile instagramnya tidak muat?

Maka, tidak ada cara lain selain menggunakan Linktree, agar user tidak akan ribet untuk klik 1 link diprofile instagram dan memilih untuk menghubungi kontak person yang diinginkannya. Kamu bisa meletakkan kontak person sesuai dengan akses yang kamu miliki, jika boleh tim The Conversion sarankan berikan kontak person sesuai dengan akses dan admin yang menghandle kontak person tersebut, agar tidak tercampur dan admin segera fast response.

So, jangan sampai kamu ketinggalan menggunakan Linktree pada akun bisnisnmu, agar lebih mudah untuk mendapatkan konsumen baru di Instagram

Jika ada yang ingin ditanyakan pada penjelasan diatas atau ingin konsultasi mengenai Digital Marketing, segera hubungi The Conversion sekarang karena banyak PROMO menarik!

1 orang menyukai ini
1 KOMENTAR
Sign up atau Login untuk berkomentar, suka & bagikan.

Informasi menarik menambah pengetahuan saya.. Terimakasih

Yusuf Hidayat | 2021-05-04 01:13:41