Semakin banyak bisnis yang menggunakan video di Instagram untuk memperluas awareness mereka dan tentunya menjangkau audiens agar jauh lebih besar. Jika hanya memposting foto produk saja untuk saat ini tidak akan cukup- Anda perlu menggunakan video juga. Karena jika tidak, brand Anda akan hilang di antara mereka yang telah meluangkan waktu untuk fokus terhadap pendekatan audiens mereka melalui video.
Berikut ini adalah cara terbaik untuk membantu Anda memaksimalkan video di Instagram agar menjadi strategi pemasaran yang tepat.